Korupsi Kredit Fiktif PT BPR Bank Jepara Artha TA 2022-2024 Terbongkar, KPK Tahan Lima Tersangka
Jakarta, Onethetrack – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menetapkan 5 (lima) orang tersangka dalam dugaan tindak pidana korupsi terkait pencairan kredit usaha pada PT Bank Perkreditan Rakyat Bank Jepara Artha (Perseroda) (PT BPR Jepara Artha) Tahun Anggaran 2022 s.d. 2024. Para tersangka tersebut yaitu JH selaku Direktur Utama PT BPR Jepara Artha; IN selaku Direktur […]


